Dalam sibukmu, ada jutaan perasaanku yang tak sampai. Juga, ada percakapan yang hilang terbawa angin sepoi-sepoi. Rindu kita perlahan penuh tanya, entah masih sama atau bertambah sesak. Dalam sibukmu, ada doaku yang naik ke langit. Tak ada di sampingku bukan berarti aku melupakanmu. Aku selalu minta kau senang, sehat, dan sejahtera. Aku tahu semua waktu hilang itu akan kembali untukku, hanya untukku. Kau pernah bilang laki-laki romantis itu bukan hanya yang bawa bunga tapi yang mau kerja keras, setia, dan selalu memberi bahagia. Maka kini, biarkan aku jadi istri yang mengerti semua rasa. Dan untuk kau, semoga kau selalu jadi suami yang sejiwa. Kasih, semoga kita selalu jadi mimi dan mintuna.
Rabu kemarin aku diminta jadi MC di acara kuliah pakar dengan dua pembicara. Satu satunya pembicara dari Turki dan satunya lagi adalah dosen UNS sekaligus mahasiswa post-doc di Dortmund, Jerman. Acaranya alhamdulillah lancar meski didn't run smoothly. So, di sini aku akan share teks MC berbahasa inggris. Semoga bermanfaat bagi teman-teman yang membutuhkan. Ladies and gentleman, may I have your attention please. Please have a seat because opening ceremony is about to begin. Assalamualaikum wr wb. Good Morning ladies and Gentleman, welcome to 2 nd Floor room, Graduate School, Universitas Sebelas Maret. We would like to express our sincere gratitude to 1. Excellency The Head of Chemistry Graduate Program / Dr. rer. nat. Fajar Rakhman Wibowo, M.Si 2. Honourable the speaker from Department of Chemical Engineering, Izmir Institute of Technology/ Prof. Selatahattin Yilmaz, welcome to Indonesia. 3. Honourable the speake...
Komentar