Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Teks MC Bahasa Inggris di Acara Kuliah Pakar (Stadium General)

Rabu kemarin aku diminta jadi MC di acara kuliah pakar dengan dua pembicara. Satu satunya pembicara dari Turki dan satunya lagi adalah dosen UNS sekaligus mahasiswa post-doc di Dortmund, Jerman. Acaranya alhamdulillah lancar meski didn't run smoothly. So, di sini aku akan share teks MC berbahasa inggris. Semoga bermanfaat bagi teman-teman yang membutuhkan.  Ladies and gentleman, may I have your attention please. Please have a seat because opening ceremony is about to begin. Assalamualaikum wr wb. Good Morning ladies and Gentleman, welcome to  2 nd Floor room, Graduate School, Universitas Sebelas Maret. We would like to express our sincere gratitude to 1.   Excellency The Head of Chemistry Graduate Program / Dr. rer. nat. Fajar Rakhman Wibowo, M.Si 2.   Honourable the speaker from Department of Chemical Engineering, Izmir Institute of Technology/ Prof. Selatahattin Yilmaz, welcome to Indonesia. 3. Honourable the speake...

30 Hari di Kampung Inggris (bagian 1)

Sebenernya aku masih ada kerjaan untuk bikin paper. Tapi kenapa ya, kadang kita banyak yang harus dikerjain tapi malah ngerjain yang lain yang ga seharusnya dikerjain. Well, aku pengen banget share tentang kebahagianku waktu berada di Kampung Inggris. Yap, tepatnya di Pare, Kediri, Jawa Timur. After resignation, aku berniat ngisi waktu kosong dengan belajar bahasa Inggris khususnya IELTS. Si cantik IELTS ini memang jadi syarat wajib kalo kita mau menimba ilmu di Eropa, apalagi lewat beasiswa. So, dengan berbagai pertimbangan berangkatlah aku ke negeri scholarship hunter itu. Biar dapet transportasi yang lebih murah, aku naik kereta ekonomi dari Stasiun Pasar Senen ke Stasiun Kediri. Perjalanannya butuh waktu 13 jam. Mantap banget. Sampai di sana udah banyak bapak-bapak tukang becak yang nawarin, "Kampung Inggris? Kampung Inggris?" gitu. Udah kayak jadi artis. Terus-terus aku akhirnya naik becak sebesar 20.000 untuk dua orang. Terus-terus, aku diturunin di mana ya gitu lupa h...

Pengalaman Datang ke Kedutaan Jerman untuk Apply Visa

  Hai teman-teman, setelah syarat-syarat visa sudah lengkap dan sudah buat apppointment maka sekarang saatnya datang ke kedutaan sesuai waktu yang telah ditentukan. Sejujurnya saya belum pernah ngurus yang beginian apalagi sendiri. Sebenernya ada satu teman saya yang akan berangkat bareng saya. Dia sudah berpengalaman karena tahun kemarin sudah study overseas duluan. Tapi kita ga bisa dateng ke kedutaan bareng karena sulit mencocokkan waktunya. Akhirnya saya memberanikan diri untuk mengurus visanya sendiri. Berbekal tanya-tanya dan browsing, bismillah saya berangkat ke Jakarta. Appointment saya adalah pukul 10.30 WIB. Saya sudah tiba di depan gerbang kedutaan jam 10.00. Saya membayangkan saya bisa duduk-duduk dulu di halaman sambil tanya orang-orang yang juga lagi apply. Eh ternyata saya salah. Gedung kedutaan Jerman dilengkapi pagar tinggi dan ga sembarangan orang bisa masuk. Pintu masuknya dijaga dengan semacam tentara. Jadi guys, kalau mau ngajak teman atau saudara buat n...

Motivation Letter for Erasmus+

Kemarin banyak yang tanya mengenai motivation letter. Di sini saya akan share mengenai surat motivasi yang saya gunakan untuk mendaftar Mobility Program dari Erasmus+. To Whom it May concerned, Being an international chemistry researcher is my aim. My main academic interest in this program is to obtain a broader insight in the synthesis and application of inorganic chemical compounds in the field of catalysis and medicine. Science background, particularly Inorganic Chemistry, prepare me to reach it. Learning chemistry in Germany educates students to be research-oriented, qualified in independent scientific reasoning, and competent to successfully solve problems in the field of science and technology. Studying in Universität Leipzig through Erasmus+ Study Mobility Program is one of the best opportunities to improve my expertise in global perspective. Being supervised by Prof. Dr. Evamarie Hey-Hawkins from Universität Leipzig is able to enhance my accomplishment about metal comp...

Prosedur Mengurus Visa Nasional di Kedutaan Jerman

Untuk teman-teman yang akan travelling ke luar negeri, visa merupakan syarat wajib yang harus dipenuhi. Saya berencana akan menghabiskan 1 semester perkuliahan di Jerman. Disini, saya akan membagikan pengalaman mengurus visa nasional (residence permit) di Kedutaan Republik Federal Jerman. Jadi visa itu ada 2 macam : 1. Visa Schengen = untuk kunjungan hingga 90 hari 2. Visa Nasional (Residence Permit) = untuk ijin tinggal lebih dari 90 hari.

Apa itu foto biometris?

Foto biometris adalah salah satu foto yang menjadi syarat pengajuan visa , salah satunya oleh Kedutaan Republik Federal Jerman. Ketentuannya sudah disebutkan di website kedutaan, antara lain : Foto biometris berwarna dengan latar belakang putih atau abu-abu muda, ukuran 3,5 x 4,5 cm. Wajah setidaknya mengisi 80% dari keseluruhan gambar. - Satu lembar dilekatkan di formulir permohonan di bagian belakang. - Satu lembar disisipkan saja (akan dikembalikan) Menurut saya, foto biometris ini mirip dengan pas foto, namun wajah harus lurus dan simetris serta terlihat lebih besar.  Saya akan menjelaskan sedikit mengenai ketentuan foto biometris yang saya dapatkan dari website kedutaan Jerman.