Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2013

Green Wedding Invitation : Undangan Pernikahan yang Menyelamatkan Dunia

Pernikahan adalah sesuatu yang sakral. Suatu ketika dimana seorang ayah menyerahkan putrinya kepada laki-laki yang dia percaya. Pernikahan juga merupakan saat dimana kedua orang telah menjalin ikatan yang disaksikan oleh para penduduk bumi dan langit. Begitu pentingnya pernikahan sehingga persiapan menjelang pernikahan dinilai sangat rumit. Everything must be perfect! Setiap orang ingin dan berhak menyelenggarakan pesta pernikahan yang berkesan. Oleh karena itu, segala aspek ditata secara detail. Salah satu aspek yang tidak mungkin   terlupakan adalah adalah undangan pernikahan . Orang-orang rela mengeluarkan jutaan rupiah demi undangan pernikahan yang luar biasa. Undangan pernikahan dirasa sangat penting. Bahkan, undangan pernikahan dinilai bisa menjadi indikator kemampanan ekonomi calon pengantin serta keluarganya. Hmmm.. ya mereka sangat bahagia dengan undangan yang keren, tapi bagaimana dengan penduduk dunia yang lain?? Mari kita ulas. Akhir-akhir ini sedang gencar aksi

Asal-usul Tari Barong

Secara etimologi, kata barong diduga berasal dari kata bahrwang atau diartikan beruang, seekor binatang mythology yang mempunyai kekuatan gaib, dianggap sebagai pelindung. Dari beberapa sumber, ada yang mengatakan tari ini aslinya berasal dari negeri Tirai Bambu, Cina karena menyerupai tarian Barongsai. Tetapi yang membedakan antara Barongsai dan Barong adalah tariannya sarat akan nilai cerita dan juga diselingin lelucon segar. Tarian ini menggambarkan pertarungan antara kebajikan (dharma) dan kebatilan (adharma). Wujud kebajikan dilakonkan oleh Barong, yaitu penari dengan kostum binatang berkaki empat, yang ditarikan oleh dua orang penari laki-laki. Sementara wujud kebatilan dimainkan oleh Rangda, yaitu sosok yang menyeramkan dengan dua taring runcing di mulutnya. Riwayat Barong di Bali terpilah dalam dua alur. Alur pertama adalah barong diyakini sebagai kesenian yang sudah ada sejak kebudayaan Austronesia di Indonesia, ini merujuk dari cara pandang antropologi, sebab di desa truny

Keep writing! Keep publishing!

Ini aku kumpulin alamat redaksi koran dan majalah. Bagi teman-teman yang suka menulis dan ingin mencoba mempublikasikannya, ini mungkin dapat membantu teman-teman. Keep w riting! Keep publishing! :) BOBO/KREATIVA Jl. Palmerah Selatan No. 22 Jakarta 10270 mail: bobonet@gramedia-majalah.com MAJALAH ANAK INO E-mail : inomajalah@yahoo.com   MAJALAH PUTERI Jl.Dr.Saharjo No.78 A, Jaksel 12970 E-mail : majalah_puteri@yahoo.com Majalah_puteri@hotmail.com Telp. 8304108 – 8310777 MAJALAH AMANAH Gedung Persaudaraan Haji Jl. Tegalan No 1 C Lt. 4 Matraman, Jakarta 13140 MAJALAH SAFINA Jl. Sawo III. No.17 Dr. Saharjo, Manggarai 12860 Jakarta Selatan E-mail : safina_mediautama@yahoo.com Telp. 83702566 MAJALAH MUSLIMAH Senkom Amsterdam Blok B, Kota Wisata Jl. Transyogy KM 6 Cileungsi 16968 Telp. 84932194 E-mail : majalah_muslimah@hotmail.com MAJALAH KARTINI Jl. Garuda No. 80 A Jakarta Pusat. Telp. 42801905-6, 42881866 E-mail : redaksi@kartinionline.com MAJALAH PARAS Kota Wisata Cibubur, senkom amst

Teman yang baik apakah juga pendengar yang baik?

Pertanyaan ini mudah dijawab. Mungkin jawabannya adalah ya/tidak, tapi menurut saya jawabannya adalah belum tentu. Teman yang selalu ada di samping kita, selalu membantu kita saat kita kesulitan, menghibur kita saat kita sedih, dan selalu memahami perasaan kita adalah teman yang baik. Lalu apa hubungannya dengan pendengar yang baik?  Sebagian orang mungkin tidak memperhatikan hal ini. Tapi hal ini sangat penting dalam dunia persahabatan. Manusia tidak semua sama. Kita berbeda-beda tetapi itulah yang membuat hidup ini terasa indah. Perbedaan itu mencakup berbagai hal termasuk dalam pergaulan. Sebagian orang gemar menceritakan hal-hal tentang dirinya. Mereka terbuka pada semua orang dan ceria. Sebagian orang hanya terbuka untuk masalah-masalah yang sifatnya umum, sedangkan untuk masalah pribadi mereka hanya bercerita pada orang tertentu. Sebagian lagi cenderung tertutup. Nah, ketika seorang teman menceritakan sesuatu tentang dirinya (atau curhat dalam bahasa gaulnya), terkadang orang yan